Pemuda dan Olahraga

Tak Hanya Sepak Bola, Menpora Berharap ASIOP Support dan Ikut Kembangkan Cabor Lain

Tak Hanya Sepak Bola, Menpora Berharap ASIOP Support dan Ikut Kembangkan Cabor Lain.

Direktur Teknis PSSI Indra Sjafri menilai, ASIOP telah terlibat serta mengembangkan lima pilar penting dalam pembangunan sepak bola di tanah air.

"Pertama saya merasa senang dan ASIOP ini sudah membangun lima pilar penting untuk pengembangan sepak bola. Yakni pemerintah dan PSSI perbaiki infrastruktur dan ASIOP berperan disitu. Kurikulum, ASIOP juga membangun itu berkolaborasi dengan Filanesia kita. Pengembangan pelatih beliau juga mengirim pelatih-pelatih untuk kursus," kata Indra Sjafri.

Baca juga:
Menpora Sebut Sistem Home and Away IBL 2024 Berpotensi Masuknya Investor Lokal

"Selanjutnya, pengembangan pemain yang tak kalah penting. Dan juga ada kompetisi-kompetisi yang ASIOP adakan. Jadi, lima pilar yang diharapkan pemerintah dan PSSI diperankan oleh ASIOP. Apalagi sekarang ada Mandiri ASIOP Training Ground. Mudah-mudahan semua klub sepak bola punya yang seperti di ASIOP ini," harapnya.

Selanjutnya 1 2

Komentar

Loading...